GamesBlog

Nama FF Takemichi Unik 2024 dan Cara Menggunakannya

Pada kesempatan ini kami akan kembali membahas tentang game Free Fire. Game ini memang menawarkan keseruan bermain bersama teman dipadukan dengan evetg yang menarik.

Selain dari karakter dan skin, setiap pemain bisa dbedakan dengan nickname pada akun FF masing-masing.

Karena bisa dilihat oleh banyak orang, banyak pemain yang serius dalam mencari nama akun yang keren dan cool.

Nama FF Takemichi menjadi salah satu yang digunakan. Seperti namanya, nickname ini meniru dari anime dengan judul yang sama.

Baca Juga Nama FF Hacker Keren, Nama FF GZ, dan Nama FF Serem terbaru ini.

Sekarang Anda sudah berada di tempat yang tepat karena kami akan memberikan rekomendasi nama Takemichi untuk FF di b awah ini.

Kumpulan Nama FF Takemichi Paling Keren

Nama FF Takemichi Unik dan Cara Menggunakannya
Kumpulan Na ma FF Takemichi Paling Keren

Jika Anda pecinta anime maka karakter Takemichi sudah tidak asing lagi sebagai tokoh utama pada Tokyo Revenger.

Tokoh tersebut menjadi favorit karena terlihat keren dan memiliki kekuatan super yang mampu mengalahkan musuh-musuhnya.

Sejumlah penikmat anime Tokyo Revenger pun beringinan untuk memakai nama FF Takemichi di akun game Free Fire mereka. Silahkan pilih dan salin nama FF yang menurut Anda paling keren dan unik berikut ini.

  • ᴛᴀᴋᴇᴍɪᴄʜɪッ
  • ☂┋Tᴀᴋᴇᴍɪᴄʜɪ ࿖
  • T a k e m i c c h i
  • 『Tzy』D R A K E N°亗
  • ᴛᴀᴋᴇᴍɪᴄʜɪ 楤☯
  • ꧁𓊈TAKEMICHI𓊉꧂
  • T A K E M I C H Iメ
  • 𒆜TαкemicΉi𒆜
  • ᴛᴀᴋᴇᴍɪᴄʜɪ
  • ⚚࿖ TAKEMICHI
  • T a k e m i c h i
  • TAKEMICHI
  • Hanagaki takemichi
  • 亗 T A K E M I C H I ღ
  • •HANAGAKI TAKEMICHI
  • 金 H A N M A ⚚
  • Takemichiꔪ
  • TakeMichiㅤ冬
  • 楤ᴛᴀᴋᴇᴍɪᴄʜɪ ꔪ
  • ᴛᴀᴋᴇᴍɪᴄʜɪ 楤 ☯
  • •H I N A T A麗|•
  • Takemicchiメ
  • |•Takemichi
  • Pm wibu
  • Takimichi
  • 匕丹Kモ爪工匚卄ㄚ
  • 愛『JefrY』☂TUNNELING☂
  • ᵀᵃᵏᵉᵐⁱᶜʰⁱ︾
  • ┋ ᴛᴀᴋᴇᴍɪᴄʜɪ
  • Takemichi ¥
  • ™ takemichi
  • ┊Takemichi
  • TAKEMICHI愛
  • ᴛᴀᴋᴇᴍɪᴄʜɪ [
  • Mr killar
  • Hngki takemichi
  • ᎢᎪᏦᎬᎷᏆCHI
  • °Takemichi°
  • Hanagaki Takemichi
  • TAKEMICHI-KUN
  • ■DG▪︎Takemichi ■
  • Tᴀᴋᴇᴍɪᴄʜɪ
  • Takemichiツ
  • Takemichi ꔪ

Nama FF Takimichi Pro Legend

Nama FF di bawah ini mengandung berbagai symbol unik dan keren yang membuat akun Anda semakin sangar ketika dilihat pemain lain.

  • Takemichi❤️
  • TakeMichi 冬
  • Takemichiㅤϟㅤ♡
  • MIchitaka >:V
  • ■D^Takemichi■
  • ■DG.^.Takemichi■
  • Hanagi takemichi
  • ♛N.O.O.B.T.A_K.E.M.I.C.H.I♛¢£
  • ¦ Baby_Takem_ichi°Killer™__
  • <<™T.A.K.E_M.I.C.H.I™>>
  • TAKEM_ICHI>>P E N Y A_ M P A H ⁹⁹⁹
  • ✿[kíղցTak_eMichi]✿
  • G o d T a _K e M i C h I€¥
  • Devil•Takemi_chiΠπ
  • ༄ᴹᴿ take_michiΦ
  • ᴸᴱᴳᴵᴼᴺ•TAKEM_ICHI™
  • ✿t a k e m i_ c h i.N O O B
  • EVIL•Takemichi√
  • Im•TakemichiTzyy…Π
  • >takemichi<•𝚆ho 𝙸 𝙰𝚖
  • TAKEMICHI•BEBAN•TEAM°°
  • Mr.Takemichi༄ᶦᶰ≈™
  • ☂︎ takemichi☂︎꧂“
  • LORDS•TAKEMICHI亗
  • ᴬᵁᴿᴬ★takemichi`⁴⁵
  • 〘TAKEMICHI〙santuyᴮᴼˢ
  • RasyaTakemich×
  • <TakeMichi>HANIF∞
  • •TAKE_ MICHI•
  • •YUSU. HIRO•
  • •KIYO~ MASA•
  • •KISA_KI•
  • •DRAKEN•
  • •NAOTO~ αTakemichie•®^
  • •HARUKI “”TakeMichie””•
  • •HANMA_ Takemichi •
  • •MITSUYA ~ Tαkemichi •
  • •BAJI «Takemichie«•
  • •SOUTA ‹‹ Takemichie’•
  • •SMILE~ Φtα€e Michie•°•
  • •ANGRY •TakeMichie•<}
  • •GENG•TOMAN•T. A. K. E. M. I. C. H. I•
  • ☂TAKEMICHI~~愛_
  • •GENG•TOMAN•Take Mi*Chi•

Bagaimana Cara Menggunakan Logo Touman di FF?

Nama FF Takemichi Unik dan Cara Menggunakannya
Bagaimana Cara Menggunakan Logo Touman di FF

Penggunaan logo Touman bisa membuat nama FF Anda lebih bagus. Ini bisa dilakukan dengan mudah karena Free Fire memperbolehkan penggunakan logo atau symbol pada nickname akun.

Baca Juga Cara Ganti Nama FF Tanpa Diamond

Berikut kami berikan tutorial menambahkan logo Touman di nickname FF untuka Anda:

  1. Pertama Anda perlu salin logo Touman terlebih dahulu (卍)
  2. Kemudian buka game Free Fire di ponsel Anda
  3. Tekan menu Edit Profil
  4. Tap pada tombol dengan ikon pensil untuk mulai mengedit profil akun Anda
  5. Anda bisa tekan opsi Nickname
  6. Pastekan logo Touman di sebelah nama akun
  7. Untuk nama akun, Anda bisa gunakan salah satu dari yang kami rekomendasikan di atas
  8. Jika sudah, sekarang konfirmasi dengan menekan tombol 390 diamond.
  9. Selamat, nama FF Anda sudah terganti

Oh iya, pastikan Anda memiliki diamond yang cukup untuk mengganti nickname akun Free Fire. Pergantian nickname juga bisa diganti secara gratis menggunakan item change name.

60+ nama FF Takemichi di atas semoga bisa menjadi referensi untuk Anda yang masih bingung mnentukan nickname akun Free Fire.

Anda juga dapat mengedit nickname yang telah kami sediakan dengan nama pribadi atau julukan agar terlihat lebih unik.

Kami masih memiliki beberapa pembahasan tentang nama FF keren yang mungkin cocok untuk Anda. Silahkan telusuri di situs ini.

Show More

Related Articles